Jenis: Abugida/aksara Silabik
Asal: Lampung
Bahasa: Lampung
Direksi: Kiri - Kanan
Baris Unicode: Belum terdaftar
Sebutan Lain:
Aksara Lampung masih berkerabat dekat dengan Surat Ulu, hal ini dapat terlihat dari kesamaan pola bentuk huruf yang mana karakteristiknya hanya berbeda dari bentuk (Aksara Lampung lebih melengkung).
Aksara yang kini digunakan dan diajarkan di sekolah-sekolah adalah hasil dari pembakuan bentuk dari aksara Lampung kuna yang memiliki banyak variasi.
1. Kelabai Sukhat (huruf induk)
2. Anak Sukhat (Tanda Diakritik)
Contoh penggunaan Anak Sukhat
3. Tanda Baca
4. Angka Aksara Lampung
Gambar dari: omniglot.com |
<<Artikel ini masih dalam tahap pengembangan>>
Referensi:
Unik.........
BalasHapusBagus aku suka..dulu wkt sd bljr trus..tpi skrng lupa...
BalasHapusGjls
BalasHapus